·
Lampiran
A.DATA SUBJEKTIF
Identitas klien
Nama:
Tempat,tanggal lahir:
Pendidikan:
Pekerjaan:
Alamat:
Identitas penanggung jawab
Riwayat
Keperawatan/kesehatan
1).Keluhan
Utama
Apa
yang dirasakan klien saat itu?
2).Riwayat
kesehatan sekarang
Bagaimana
sifat terjadinya gejala, lokasi gejalanya dimana dan sifatnya
bagaimana,
apakah klien merasakan nyeri, pusing, mual, muntah.
3).Riwayat
keperawatan masa lalu
Penyakit
yang pernah diderita: Hipertensi, kencing batu, DM
Kebiasaan
buruk: menahan kencing, minum bersoda?
Operasi:
ginjal?
4).Pola
kesehatan :
1) Persepsi
kesehatan dan pemeliharaan kesehatan
Apakah
klien tahu tentang penyakitnya?
Apa
yang dilakukan jika rasa sakitnya timbul?
Apakah
pasien tahu penyebab dari rasa sakitnya?
Tanda
dan gejala apa yang sering muncul jika terjadi rasa sakit?
2)
Nutrisi metabolic
Apakah
klien merasa mual/muntah?
Apakah
klien mengalami anoreksia?
Makan/minum:
frekuensi, porsi, jenis, voleme?
3).Eliminasi
Apakah
BAB/BAK teratur, frekuensi, warna, konsistensi, keluhan nyeri?
4).Aktivitas
dan latihan
Apakah
memerlukan bantuan saat beraktivitas (mandiri, sebagian, total)?
Apakah
pada saat beraktivitas sesak, palpitasi, kelemahan, cepat lelah?
5).Tidur
dan istirahat
Apakah
tidur klien terganggu?
Berapa
lama, kualitas tidur (siang siang dan/malam ?
Kebiasaan
sebelum tidur?
6).Kognitif
dan persepsi sensori
Apakah
mengalami nyeri (PQRST)?
Keluhan
gangguan pancaindera?
7).Persepsi
dan konsep diri
Bagaimana
pandangan pasien dengan dirinya terkait dengan penyakitnya?
8).Peran
dan hubungan dengan sesame
Bagaimana
hubungan dengan orang lain ( keluarga, perawat, dan dokter)?
Apakah
merasa pekerjaan terganggu, siapa yang menggantikan?
9).Reproduksi
dan seksualitas
10).Mekanisme
koping dan toleransi terhadap stress
Bagaimana
menghadapi masalah?
Apakah
klien stres dengan penyakitnya?
Bagaimana
klien mengatasinya?
Siapa
yang biasa membantu mengatasi/mencari solusi?
11).Nilai
dan kepercayaan
Sebelum
sakit
Bagaimana kebiasaan dalam menjalankan ajaran
Agama
Saat
sakit
Apakah
ada tindakan medis yang bertentangan kepercayaan?
Apakah
penyakit yang dialami mengganggu dalam menjalankan ajaran
Agama yang
dianut.
DAFTAR PUSTAKA
·
Long, B C. (1996). Perawatan Medikal
Bedah (Suatu Pendekatan Proses Keperawatan) Jilid 3. Bandung : Yayasan Ikatan
Alumni Pendidikan Keperawatan
Price, Sylvia A dan Lorraine M Wilson. (1995). Patofisiologi Konsep Kllinis Proses-proses Penyakit. Edisi 4. Jakarta : EGC
Smeltzer, Suzanne C dan Brenda G Bare. (2001). Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah Brunner & Suddarth. Edisi 8. Jakarta :EGC
Price, Sylvia A dan Lorraine M Wilson. (1995). Patofisiologi Konsep Kllinis Proses-proses Penyakit. Edisi 4. Jakarta : EGC
Smeltzer, Suzanne C dan Brenda G Bare. (2001). Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah Brunner & Suddarth. Edisi 8. Jakarta :EGC
·
Doenges E, Marilynn, dkk. (1999). Rencana Asuhan
Keperawatan : Pedoman Untuk Perancanaan dan Pendokumentasian Perawatan Pasien.
Edisi 3. Jakarta : EGC
·
Carpenito, Lynda Juall. (2000). Buku Saku Diagnosa
Keperawatan.Edisi 8. Jakarta;EGC
Http//G:/ASKEP.GGA.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar